Analisa lengkap sudah dilakukan, mulai dari hukum alternasi, ekstensi, garis 2-4, hingga persyaratan minimal untuk dikatakan sebagai korektif.
Sudah terbentuk sempurna Impulse, dan sekarang sudah terbentuk gelombang korektif a? yang nilainya sudah melebihi 100% gelombang-5.
Situasi standar entri buy, kalau gelombang - b sudah berakhir terbentuk membangun gelombang-c yang umumnya bernilai 61.8 - 161.8 % dari nilai gelombang a.
Dari bentuk pola korektif ini akan terlihat setelah ini apakah akan terjadi kontinu turun atau reversal naik ke atas.
Disclaimer – Semua pembahasan yang disajikan di sini adalah murni untuk tujuan ide trading dan tidak boleh dianggap sebagai saran investasi dengan cara apa pun.
As informações e publicações não devem ser e não constituem conselhos ou recomendações financeiras, de investimento, de negociação ou de qualquer outro tipo, fornecidas ou endossadas pela TradingView. Leia mais em Termos de uso.